Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

  • Syah Afandin Tanggap Musibah, Pemkab Lan...

    Selesai, Langkat -  Pemerintah Kabupaten Langkat bergerak cepat menyalurkan bantuan kepada korban kebakaran yang terjadi di Desa Selayang Baru, Kecamatan Selesai, Senin (7/4/2025). Penyaluran bantuan tersebut dilakukan oleh Wakil Bupati Langkat, Tiorita Br Surbakti, SH mewakili Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH. Musibah kebakaran terjadi pada Senin dini hari sekitar pukul 03.00 WIB dan menghangusk....

  • Syah Afandin Ikuti Panen Raya Serentak, ...

    Hinai, Langkat -  Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, memimpin kegiatan panen padi serentak di 14 Provinsi dan 157 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia, via zoom meeting, Senin (7/4/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya besar mewujudkan swasembada pangan nasional. Menindaklanjuti arahan Presiden, Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH bersama unsur Forkopimda Langkat melaksanakan pane....

  • Bupati Langkat Hadiri Halal Bihalal Gapo...

    Wampu, Langkat –  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH bersama Wakil Bupati Tiorita Br. Surbakti menghadiri acara Halal Bihalal Keluarga Besar Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Maju Sejahtera di Desa Stabat Lama Barat, Kecamatan Wampu, pada Minggu (6/4/2025). Acara yang berlangsung meriah ini dihadiri ratusan warga serta sejumlah tokoh dan pejabat daerah, di antaranya Anggota DPRD Langkat Riki Sapa....

  • Bupati Langkat Syah Afandin Serahkan Rum...

    Selesai, Langkat –  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH, menyerahkan kunci rumah kepada Rudi Hartono dalam program bedah rumah yang digagas oleh Baznas Kabupaten Langkat. Acara tersebut berlangsung di Dusun Sukorejo, Desa Padang Berahrang, Kecamatan Selesai, pada Jumat (4/4/2025). Program bedah rumah ini merupakan hasil kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Langkat dan Baznas Langkat, sejalan den....

  • Syah Afandin Tanggap Musibah, Pemkab Langkat Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran

  • Syah Afandin Ikuti Panen Raya Serentak, Wujudkan Program Swasembada Pangan Presiden P

  • Bupati Langkat Hadiri Halal Bihalal Gapoktan, Dorong Penguatan Ketahanan Pangan

  • Bupati Langkat Syah Afandin Serahkan Rumah kepada Rudi Hartono

BUPATI

H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

GPR KOMDIGI
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

01 Agustus 2018 - 15:00:16 WIB

Ayo Imunisasi MR Dibulan Agustus Dan September 2018

Langkat,  (Diskominfo) Dinas Kesehatan (Dinkes) Pemerintah Kabupaten Langkat menggelar kegiatan kampanye imunisasi Measles-Rubella (MR), dilaksanakan di Gedung  Sekolah Dasar (SD) Negri No: 05397....

baca selengkapnya

30 Juli 2018 - 17:09:05 WIB

H.Ngogesa Minta Seluruh SKPD Segera Sampaikan KUA PPAS Perubahan

 Stabat,  (Diskominfo) Diminta Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dijajaran Pemerintah Kabupaten Langkat, melakukan pembinaan kepada bawahan, dalam ketaatan mematuhi jam kerja, memberikan....

baca selengkapnya

27 Juli 2018 - 17:05:19 WIB

Pemkab Langkat Bentuk Satgas PPA

Stabat,  (Diskominfo) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Langkat melalui Dinas Pengendalian Penduduk , KB dan Perempuan, Perlindungan Anak (DPPKBPPA) Kabupaten Langkat, menggelar kegiatan Focus Group D....

baca selengkapnya

26 Juli 2018 - 17:02:04 WIB

Bupati Pintah CJH Kloter 6, Tetap Jaga Kekompakan

 Stabat,  (Diskominfo) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Langkat melalui Bagian Kesejahteraan dan Sosial (Kesoss) Setdakab. Langkat, menggelar acara pelepasan 40 orang Calon Jama’ah Haji (CJH) Kabu....

baca selengkapnya

26 Juli 2018 - 16:59:26 WIB

Distanpangan Langkat Gelar Perlombaan Cipta Menu Pangan B2SA

Stabat,  (Diskominfo) Diharapkan  kepada semua Intansi pemeritah maupun masyarakat Langkat dapat menjadi pelopor untuk mensosialisasikan menu makanan beragam, bergizi, seimbang dan aman (B2SA), Â....

baca selengkapnya

25 Juli 2018 - 16:56:31 WIB

KPU Langkat Tetapkan Terasa Sebagai Bupati Dan Wakil Bupati Langkat Terpilih

Stabat,  (Diskominfo) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Langkat menggelar rapat pleno terbuka penetapan calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih pada pemilhan Bupati Langkat dan Wakil Bupati Lan....

baca selengkapnya

25 Juli 2018 - 16:49:36 WIB

Penggunaan Kartu Tani Mudahkan Para Petani

Stabat,  (Diskominfo)  Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Langkat melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan menggelar sosialisasi pembekalan kartu tani, bertempat di Ruang Pola Lantai II Kantor Bup....

baca selengkapnya