Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

  • Syah Afandin Tanggap Musibah, Pemkab Lan...

    Selesai, Langkat -  Pemerintah Kabupaten Langkat bergerak cepat menyalurkan bantuan kepada korban kebakaran yang terjadi di Desa Selayang Baru, Kecamatan Selesai, Senin (7/4/2025). Penyaluran bantuan tersebut dilakukan oleh Wakil Bupati Langkat, Tiorita Br Surbakti, SH mewakili Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH. Musibah kebakaran terjadi pada Senin dini hari sekitar pukul 03.00 WIB dan menghangusk....

  • Syah Afandin Ikuti Panen Raya Serentak, ...

    Hinai, Langkat -  Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, memimpin kegiatan panen padi serentak di 14 Provinsi dan 157 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia, via zoom meeting, Senin (7/4/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya besar mewujudkan swasembada pangan nasional. Menindaklanjuti arahan Presiden, Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH bersama unsur Forkopimda Langkat melaksanakan pane....

  • Bupati Langkat Hadiri Halal Bihalal Gapo...

    Wampu, Langkat –  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH bersama Wakil Bupati Tiorita Br. Surbakti menghadiri acara Halal Bihalal Keluarga Besar Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Maju Sejahtera di Desa Stabat Lama Barat, Kecamatan Wampu, pada Minggu (6/4/2025). Acara yang berlangsung meriah ini dihadiri ratusan warga serta sejumlah tokoh dan pejabat daerah, di antaranya Anggota DPRD Langkat Riki Sapa....

  • Bupati Langkat Syah Afandin Serahkan Rum...

    Selesai, Langkat –  Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH, menyerahkan kunci rumah kepada Rudi Hartono dalam program bedah rumah yang digagas oleh Baznas Kabupaten Langkat. Acara tersebut berlangsung di Dusun Sukorejo, Desa Padang Berahrang, Kecamatan Selesai, pada Jumat (4/4/2025). Program bedah rumah ini merupakan hasil kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Langkat dan Baznas Langkat, sejalan den....

  • Syah Afandin Tanggap Musibah, Pemkab Langkat Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran

  • Syah Afandin Ikuti Panen Raya Serentak, Wujudkan Program Swasembada Pangan Presiden P

  • Bupati Langkat Hadiri Halal Bihalal Gapoktan, Dorong Penguatan Ketahanan Pangan

  • Bupati Langkat Syah Afandin Serahkan Rumah kepada Rudi Hartono

BUPATI

H. SYAH AFANDIN, SH.
Bupati Langkat

GPR KOMDIGI
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

02 September 2018 - 15:00:15 WIB

Bupati Langkat Bersama Rombongan, Sambut Kepulangan Jam’ah Haji Langkat

Medan, (Diskominfo) Suasana penuh  haru mewarnai saat Bupati Langkat H Ngogesa Sitepu SH dan Ketua TP PKK Langkat Ny Hj Nuraidah Ngogesa, menyambut secara langsung kepulangan jama’ah Haji Kabupa....

baca selengkapnya

31 Agustus 2018 - 15:00:07 WIB

Anak Bungsu Bupati Langkat, Resmi Diwusada Jadi Dokter

Medan, (Diskominfo) Bupati Langkat H.Ngogesa Sitepu SH bersama Ketua TP PKK Langkat Ny Hj Nuraidah Ngogesa, hadir pada acara wisuda Universitas Sumatera Utara (USU) lulusan Periode IV, Tahun Akadem....

baca selengkapnya

30 Agustus 2018 - 17:00:46 WIB

53 Mahasiswi Kebidanan Pemkab Langkat Di Wisuda, Bupati Langkat: Harus Selalu Menjaga Nama Baik Almamater

Medan, (Diskominfo) Bupati Langkat H Ngogesa Sitepu SH melalui Sekdakab Langkat dr H Indra Salahudin MKes MM secara resmi membuka  sidang senat terbuka wisuda ke – XIV  Ahli Madya Kebidanan  A....

baca selengkapnya

28 Agustus 2018 - 17:00:54 WIB

30 Orang Pengurusan DPC Harpi Melati Langkat Dilantik

Stabat, (Diskominfo) Ketua TP PKK Kabupaten Langkat Ny Hj Nuraidah Ngogesa menghadiri acara pelantikan pengurus DPC Himpunan Ahli Rias Pengatin Indonesia (Harpi) Melati Kabupaten Langkat priode 201....

baca selengkapnya

28 Agustus 2018 - 16:00:24 WIB

MUI Langkat Gelar Muzakarah, Bupati: Semoga Dapat Menyelesaikan Masalah Umat Dengan Perdamaian

Langkat, (Diskominfo) Bupati Langkat H Ngogesa Sitepu SH dengan melapaskan Bismilah, secara langsung membuka, Muzakarah Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Langkat, bertempat di Pendopo Jentera....

baca selengkapnya

27 Agustus 2018 - 13:46:16 WIB

Bupati Langkat : Fespota Menjaga Bumi Bertuah Untuk Tetap Religius

Langkat, (Diskominfo) Semarak gemuru takbir dilatunkan oleh 1500 peserta dan iringan 65 miniatur masjid serta api obor, menghiasi kota Stabat, pada Festival Pawai Obor dan Tabliq Akbar (Fespota), y....

baca selengkapnya

27 Agustus 2018 - 13:38:25 WIB

Delia Pratiwi Gelar Sosialisasi Waspada Pangan “Masyarakat Harus Menjadi Konsumen Cerdas”

Langkat, (Diskominfo) Kembali Delia Pratiwi Boru Sitepu SH menggelar sosialisasi pemberdayaan masyarakat melalui komunikasi informasi dan edukasi waspada pangan, yang mengadung bahan berbahaya, kal....

baca selengkapnya