Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

  • Pj. Bupati Langkat Dorong Pengelolaan Pa...

    Stabat, Langkat -  Pj. Bupati Langkat, H. Ma. Faisal Hasrimy, AP, M.AP, melalui Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Drs. H. Rudi Kinandung, M.AP, memimpin apel gabungan ASN di halaman Kantor Bupati Langkat, Senin (25/11/2024). Dalam sambutannya, Rudi menegaskan pentingnya pengelolaan pasar tradisional, modern, dan e-commerce untuk mendukung roda perekonomian. Kabupaten Langkat mengel....

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Gelar N...

    Stabat, Langkat –  Pj Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP., menggelar acara nonton bareng (nobar) film "AJIBUN: Nyanyian Sunyi Amir Hamzah" di Jentara Malay, Rumah Dinas Bupati Langkat, pada Jumat malam (22/11/2024). Kegiatan ini melibatkan santri Ulumul Qur'an, SKPD Kabupaten Langkat, serta para camat se-Kabupaten Langkat. Film yang disutradarai oleh Iswadi Pratama ini mengangkat ....

  • Pj Bupati Langkat Apresiasi Tabligh Akba...

    Stabat, Langkat -  Dalam rangka mendukung terciptanya suasana kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024, Polres Langkat menggelar Tabligh Akbar bertema "Pilkada Damai 2024" di Alun-Alun Tengku Amir Hamzah, Stabat, pada Kamis (21/11/2024). Acara ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat Langkat, mulai dari Forkopimda, pejabat Pemkab Langkat, TNI/Polri, ASN, KPU, Bawaslu, hing....

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Resmika...

    Secanggang, Langkat -  Yayasan Haji Anif (YHA) kembali menorehkan kontribusi bagi masyarakat melalui peresmian Masjid Al Musannif Nurut Taqwa di Desa Jaring Halus, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat, pada Jumat (22/11/2024). Masjid ini merupakan yang ke-49 dari target 99 masjid yang dibangun oleh yayasan, sesuai amanah mendiang Haji Anif. Peresmian masjid dihadiri oleh Pj Bupati Langkat H. M. ....

  • Pj. Bupati Langkat Dorong Pengelolaan Pasar dan Industri Lokal untuk Stabilitas Ekono

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Gelar Nobar Film "AJIBUN": Komitmen Lestarikan Buday

  • Pj Bupati Langkat Apresiasi Tabligh Akbar Polres Langkat: Wujudkan Pilkada Damai 2024

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Resmikan Masjid ke-49 Yayasan Haji Anif di Desa Jari

BUPATI

H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

GPR Kominfo
STATISTIK PENGUNJUNG
  • Browser : Mozilla 5.0
  • OS : Unknown Platform
  • Dikunjungi sebanyak : 5603843 kali
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

19 Agustus 2019 - 18:51:07 WIB

Bupati Langkat Sampaikan Nota Rancangan P APBD TA 2019

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Wakil Bupati Langkat H Syah Afandin menghadiri rapat Paripurna DPRD Kabupaten Langkat, tentang pengantar  nota keuangan Rancangan (P)....

baca selengkapnya

19 Agustus 2019 - 18:48:32 WIB

Pimpinan OPD Diminta Membina Bawahan Berdasarkan Aturan

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Asisten III Adm Umum Musti,  memimpin apel gabungan ASN dijajaran Pemerintah Kabupaten Langkat,  di Halaman Kantor Bupati Langkat,  ....

baca selengkapnya

17 Agustus 2019 - 16:29:47 WIB

Bupati Bersama Ribuan Warga Semarakan Hari Kemerdekaan

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Bapak Terbit Rencana Perangin Angin bersama ribuan warga Langkat  menyemarakan rangkaian kegiatan penyambutan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 74. Kemerdekaan Republik....

baca selengkapnya

17 Agustus 2019 - 13:39:14 WIB

Bupati Langkat Pimpin Upacara Bendera Di SMA Negeri 1 Stabat

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Bapak Terbit Rencana Perangin Angin pimpin ucara peringatan HUT ke 74 kemerdekaan RI, di SMA Negeri 1 Stabat. Turut mendampingi Bupati Langkat, Kadis Kominfo, Ka....

baca selengkapnya

16 Agustus 2019 - 20:32:32 WIB

Bupati Langkat Bapak Terbit Rencana Perangin Angin, Wakil Bupati Langkat Bapak H. Syah Afandin, SH., Dan Sekretaris Daerah Bapak Dr. H. Indra Salahudin, M.Kes, MM., Beserta Seluruh Pimpinan OPD Dan Jajaran ASN Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Langkat, Mengucapkan: Dirgahayu Republik Indonesia Ke-74

Bupati Langkat Bapak Terbit Rencana Perangin Angin, Wakil Bupati Langkat Bapak H. Syah Afandin, SH., Dan Sekretaris Daerah Bapak dr. H. Indra Salahudin, M.Kes, MM., beserta seluruh Pimpinan OPD dan ja....

baca selengkapnya

16 Agustus 2019 - 17:53:06 WIB

Bupati Bersama Unsur Forkopimda Langkat, Dengarkan Pidato Presiden RI

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Bapak Terbit Rencana Perangin Angin bersama Wakil Bupati Langkat Bapak H. Syah Afandin, SH., menghadiri rapat paripurna DPRD Kab. Langkat, di Gedung DPRD Kab. La....

baca selengkapnya

15 Agustus 2019 - 19:08:13 WIB

Terbentuknya RAN Kuala, Bupati Berharap Dikuti Oleh Wilayah Lainnya

Langkat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA Menghadiri pelantikan Relawan Anti Narkoba (RAN) Desa dan Kelurahan se Kecamatan Kuala, yang langsung di Lantik oleh Kepala BNN Kabupaten Lang....

baca selengkapnya

15 Agustus 2019 - 17:14:07 WIB

Bupati Langkat Kukuhkan Paskibraka Langkat 2019 “Menjalankan Tugas Dengan Baik Dan Sukses”

Stabat, (Diskominfo)  Bupati Langkat Terbit Rencana PA didampingi Wakil Bupati Langkat H Syah Afandin mengukuhkan 58 calon anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Kabupaten Langkat tahun 2018,....

baca selengkapnya

15 Agustus 2019 - 13:18:42 WIB

Bupati Langkat Serius Turunkan Angka Stunting "Perintahkan Kadis Kesehatan Serta OPD Terkait"

Langkat, (Diskominfo) Inginkan balita negri bertuah selalu sehat,  Bupati Langkat Terbit Rencana PA serius tangani penurunan angka stunting, tujuannya untuk menyelamatkan generasi bangsa,  agar d....

baca selengkapnya