Assalamuallaikum Wr. Wb,
Salam Sejahtera,

Selamat datang di Halaman Website Resmi Pemerintah Kabupaten Langkat. Melalui keberadaan website ini diharapkan masyarakat dapat mengakses seluruh informasi dan layanan yang ada di Pemerintah Kabupaten Langkat.


H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

  • Pj. Bupati Langkat Dorong Pengelolaan Pa...

    Stabat, Langkat -  Pj. Bupati Langkat, H. Ma. Faisal Hasrimy, AP, M.AP, melalui Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Drs. H. Rudi Kinandung, M.AP, memimpin apel gabungan ASN di halaman Kantor Bupati Langkat, Senin (25/11/2024). Dalam sambutannya, Rudi menegaskan pentingnya pengelolaan pasar tradisional, modern, dan e-commerce untuk mendukung roda perekonomian. Kabupaten Langkat mengel....

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Gelar N...

    Stabat, Langkat –  Pj Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.AP., menggelar acara nonton bareng (nobar) film "AJIBUN: Nyanyian Sunyi Amir Hamzah" di Jentara Malay, Rumah Dinas Bupati Langkat, pada Jumat malam (22/11/2024). Kegiatan ini melibatkan santri Ulumul Qur'an, SKPD Kabupaten Langkat, serta para camat se-Kabupaten Langkat. Film yang disutradarai oleh Iswadi Pratama ini mengangkat ....

  • Pj Bupati Langkat Apresiasi Tabligh Akba...

    Stabat, Langkat -  Dalam rangka mendukung terciptanya suasana kondusif menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024, Polres Langkat menggelar Tabligh Akbar bertema "Pilkada Damai 2024" di Alun-Alun Tengku Amir Hamzah, Stabat, pada Kamis (21/11/2024). Acara ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat Langkat, mulai dari Forkopimda, pejabat Pemkab Langkat, TNI/Polri, ASN, KPU, Bawaslu, hing....

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Resmika...

    Secanggang, Langkat -  Yayasan Haji Anif (YHA) kembali menorehkan kontribusi bagi masyarakat melalui peresmian Masjid Al Musannif Nurut Taqwa di Desa Jaring Halus, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat, pada Jumat (22/11/2024). Masjid ini merupakan yang ke-49 dari target 99 masjid yang dibangun oleh yayasan, sesuai amanah mendiang Haji Anif. Peresmian masjid dihadiri oleh Pj Bupati Langkat H. M. ....

  • Pj. Bupati Langkat Dorong Pengelolaan Pasar dan Industri Lokal untuk Stabilitas Ekono

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Gelar Nobar Film "AJIBUN": Komitmen Lestarikan Buday

  • Pj Bupati Langkat Apresiasi Tabligh Akbar Polres Langkat: Wujudkan Pilkada Damai 2024

  • Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Resmikan Masjid ke-49 Yayasan Haji Anif di Desa Jari

BUPATI

H. M. FAISAL HASRIMY, AP., M.AP
Pj. Bupati Langkat

GPR Kominfo
STATISTIK PENGUNJUNG
  • Browser : Mozilla 5.0
  • OS : Unknown Platform
  • Dikunjungi sebanyak : 5596028 kali
BERITA TERBARU
+ INDEXS BERITA

15 Oktober 2019 - 14:56:45 WIB

Bupati Serahkan Tali Asih Kepada 214 Bilal Mayit Selangkat Hulu

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Bapak Terbit Rencana Perangin Angin memberikan tali asih kepada Bilal Mayit Kab. Langkat se - Langkat Hulu, bertempat di Kec. Kuala. Bantuan diberikan secara sim....

baca selengkapnya

14 Oktober 2019 - 16:20:21 WIB

Bupati Langkat Hadiri Pelantikan Anggota DPRD Langkat, Priode 2019-2024

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA didampingi Wabup H Syah Afandin, menghadiri rapat paripurna pelantikan serta  pengucapan sumpah janji anggota DPRD Kaupaten Langkat priode 201....

baca selengkapnya

14 Oktober 2019 - 10:22:32 WIB

Birokrasi Yang Bertele-tele Harus Ditinggalkan

Stabat, (Diskominfo) Birokrasi model lama yang bertele-tele harus tinggalkan, karena tidak sesuai dengan perkembangan zaman yang serba dinamis dan sarat dengan teknologi. Tandas Bupati Langkat....

baca selengkapnya

10 Oktober 2019 - 14:12:56 WIB

Bursa Inovasi Desa Klaster Langkat Hulu, Digelar , Bupati Harapkan SKPD Dan Camat Beserta Jajaran Berikan Fasilitas Ke Desa

Langkat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA didampingi Wabup H Syah Afandin, membuka acara Bursa Inovasi Desa Kabupaten Langkat Klaster Langkat Hulu tahun 2019, ditandai dengan pemukulan....

baca selengkapnya

09 Oktober 2019 - 17:39:35 WIB

Kemensos RI Dan Dinsos Langkat Gelar Bimtek SLTR Dan Puskesos

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Sekdakab Langkat dr H Indra Salahudin membuka  acara Bimtek  peningkatan kapasitas penyelenggaraan  Sistem Layanan dan Rujukan Terpa....

baca selengkapnya

09 Oktober 2019 - 17:37:29 WIB

Balai Bahasa Sumut Gelar Sosialisasi Penggunaan Bahasa Diruang Publik

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA melalui Sekdakab Langkat dr H Indra Salahudin membuka acara sosialisasi dan kordinasi  penggunaan  bahasa Indonesia  diruang publik,  y....

baca selengkapnya

09 Oktober 2019 - 17:00:29 WIB

Ketua PKK Langkat Hadiri Peringatan HPS Dan HKP Tahun 2019

Medan, (Diskominfo) Ketua TP PKK Langkat Ny Tiorita Terbit Rencana menghadiri peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS) ke 39 dan Hari Kerida Pertanian (HKP) ke 47 tahun 2019 tingkat Provsu, yang langsu....

baca selengkapnya

08 Oktober 2019 - 15:32:43 WIB

Ranperda APBD Langkat TA 2020, Telah Disahkan Menjadi Perda

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat menghadiri  rapat paripurna DPRD Langkat dalam rangka pengesahan/persetujuan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pengeluaran dan Belanja Daer....

baca selengkapnya

08 Oktober 2019 - 15:31:00 WIB

Bupati Langkat Sambut Kunjungan Pejabat Kemensos RI “Bahas Peningkatan SLTR Dan Puskesos Langkat"

Stabat, (Diskominfo) Bupati Langkat Terbit Rencana PA secara langsung menyambut kunjungan pejabat Kementrian Sosial RI, dalam rangka membahas peningkatan kapasitas penyelenggaraan Sistem Layanan da....

baca selengkapnya